Skip to main content

Simulasi Arduino pada Proteus

Simulasi Arduino pada Proteus

Langkah kerja Simulasi Arduino pada Proeus :

1. Siapkan software Proteus 

2. Siapkan software Arduino IDE

3. Buka software Proteus


4. Buka lembar kerja baru, buatlah nama project dan setelah itu Next


5. Setelah itu Create a schematic dan kemudian Next



6. Kemudian klik Do not create a PCB layout dan Next kembali hingga akhir, dan setelah itu Finish



7. Muncul tampilan lembar kerja 



8. Cari komponen yang dibutuhkan pada tombol Component Mode


9. Kemudian rangkailah seperti gambar rangkaian dibawah ini



10. Setelah itu, bukalah aplikasi arduino Ide dan buatlah program



11. Setelah selesai, klik Verify untuk mendapatkan kode ".hex"


12. Pada tampilan bawah arduino, terdapat kode ".hex", selanjutnya salin kode tersebut dan paste ke arduino yang ada di proteus


13. Klik 2x arduino pada proteus, lalu paste pada Program File, setelah itu lakukan simulasi



Last modified: Friday, 10 February 2023, 9:57 AM